Sebelum memulai transaksi ataupun melakukan manajemen sumber daya pada Alibaba Cloud, pengguna diharuskan untuk memiliki akun terlebih dahulu. 

Di Alibaba Cloud, ada dua jenis akun yang perlu Anda ketahui sebelum memulai, yaitu:

  1.  Individual Account
    Merupakan akun yang dimiliki oleh perorangan dan tidak terkait oleh organisasi tertentu.
  2. Corporate Account
    Merupakan akun yang dimiliki oleh perusahaan. 
Nah, bagaimanakah cara untuk membuat akun Alibaba Cloud? Hal tersebut sangat mudah! Anda hanya perlu klik, klik dan klik saja untuk dapat membuat akun Alibaba Cloud. Berikut adalah langkah-langkah untuk memulai.  
  1.  Masuk ke halaman registrasi akun

  2. Pilih jenis akun yang ingin didaftarkan



  3. Isi data diri yang diperlukan



  4. Lakukan verifikasi data



  5. Selesai
Setelah akun selesai, anda dapat mencoba untuk masuk ke dalam situs. Jika semuanya berjalan lancar, maka seharusnya akun anda sudah dapat digunakan untuk melakukan transaksi di situs Alibaba Cloud.